Berbagai komunitas, mulai dari akademisi, pecinta alam, penyelam, hingga komunitas kreatif seperti fotografi bergabung dengan Jaga Laut Indonesia. Kami percaya, menjaga laut yang kaya perlu berbagai cara, dan melakukannya bersama dengan spesialisasi yang berbeda membuat gerakan semakin berwarna.