fbpx

Cerita Penjaga


Temukan cerita dan informasi terkini tentang laut Indonesia

Februari 10, 2023
Macam-Macam Terumbu Karang di bawah laut

Macam-Macam Terumbu Karang di Bawah Laut

Penjaga Laut, masih ingat nggak beberapa hari lalu kita membicarakan apa? Iya betul! Membicarakan terumbu karang yang cantik-cantik, sahabatnya cowok dan cewek laut ini. Ternyata macam-macam […]
Februari 9, 2023
Gas buang kendaraan itu berbahaya

Gas Buang Kendaraan itu Berbahaya

Penjaga Laut, buat yang tinggal di wilayah perkotaan, tentu sudah sering banget nih menghadapi kemacetan atau melihat jalanan macet. Nggak jarang juga, asap knalpotnya membumbung tinggi […]
Februari 4, 2023
Kelinci laut gemas tapi berbahaya

Kelinci Laut Gemas tapi Berbahaya

Penjaga Laut, Selamat Hari Imlek! Selamat mengarungi tahun kelinci air, ya! Tentu saja kita boleh banget berharap kalau di waktu-waktu yang akan datang akan bertambah pula […]
Februari 3, 2023
Beragam-ragam jenis terumbu karang

Beragam-ragam Jenis Terumbu Karang

Penjaga Laut, siapa yang sedang kangen dengan terumbu karang, si warna-warni di bawah laut? Tinggal di Indonesia tentu memberikan keuntungan tersendiri buat Kawan Penjaga Laut yang […]
Februari 2, 2023
Tas spunbond

Tas Spunbond, Tas Spunbond di Mana-Mana

Penjaga Laut, siapa aja nih yang suka beli makanan via ojek online atau take away (alias dibungkus bawa pulang) dari restoran-restoran? Buat yang sering, pasti udah […]
Januari 27, 2023
Menggunakan kembali barang-barang tidak terpakai

Menggunakan Kembali Barang-Barang Tidak Terpakai

Penjaga Laut, siapa yang akhir-akhir ini mulai melakukan decluttering supaya suasana jadi lebih “spark joy”? Beberapa barang yang rasa-rasanya mesti jadi sampah ternyata bisa dipergunakan lagi, […]
Januari 26, 2023
Kabar sampah laut dan terumbu karang

Kabar Sampah Laut dan Terumbu Karang

Penjaga Laut, selama beberapa tahun terakhir kita sering mendengar banyak kabar tentang laut kita di Indonesia, ya. Nggak cuma tentang yang menyenangkan dan bagus-bagus aja, tapi […]
Januari 21, 2023
Bintang laut berduri, predator terumbu karang

Bintang Laut Berduri, Predator Terumbu Karang

Penjaga Laut, sudah nggak asing lagi kan, dengan bintang laut? Pastinya sudah banyak yang kenal, nih. Apalagi para penggemar serial kartun Spongebob Squarepants. Kalau selama ini […]
Januari 20, 2023
Ayo daur ulang sampah plastik!

Ayo Daur Ulang Sampah Plastik!

Penjaga Laut, bagaimana perjalanannya di tahun 2023 sejauh ini? Semoga selalu menyenangkan, ya. Di tahun yang baru ini, pasti ada deh beberapa di antara Kawan Penjaga […]
September 8, 2022

Sidat yang Bisa Hidup di Dua Dunia

Penjaga Laut, pernah lihat belut, kan? Belut yang kita kenal ini nggak cuma sering kita lihat di perairan aja, tetapi juga di meja makan, kan? Hehehe. […]
Juli 15, 2022

Suku Lom, Penjaga Pesisir Bangka

Penjaga Laut, beberapa waktu lalu kita sudah mendengar cerita tentang Suku Bajo, para penyelam bawah laut kebanggaan Indonesia. Sekarang, kita dengar cerita tentang suku lainnya di […]
Juli 14, 2022

Sangihe dan Tambang Emas: Di Mana Masa Depan Sangihe?

Penjaga Laut, Apakah kalian sudah mendengar kabar tentang tambang emas di Sangihe pada tahun 2021 lalu? Oke, buat yang belum tahu, jadi di Sangihe, pulau cantik […]
Juni 2, 2022

Halo, yang Ini Namanya Lamun

Penjaga Laut, selama ini tentu kita sudah kenal banget dengan rumput laut atau seaweed, ya. Saking terkenalnya, sudah banyak produk-produk di sekitar kita yang menggunakan rumput […]
Mei 19, 2022

Greenwashing: Antara Keinginan dan Kenyataan

Halo Penjaga Laut! Kalian pernah nggak sih, tertarik membeli produk dari perusahaan besar yang diklaim ramah lingkungan? Misalnya produk-produk yang menggunakan biodegradable plastic atau produk-produk dengan […]
Mei 18, 2022

Ikan Kakatua, Penjaga Laut Biru Kita

Penjaga Laut, di mana kalian biasanya melihat burung kakatua? Kalau katanya lagu anak-anak waktu kita kecil dulu sih mereka suka hinggap di jendela, ya. Tentu ini […]
Mei 17, 2022

Nelayan Indonesia Ada di Garis Kemiskinan

Penjaga Laut, pernahkah kalian berada di situasi yang ternyata berbeda dari yang kalian bayangkan sebelumnya? Misalnya nih, kalian sedang ujian. Kelihatannya soal-soal yang kalian hadapi ini […]
Mei 11, 2022

Meningkatkan Daya Saing Nelayan Kita

Penjaga Laut, ingat nggak sih, waktu sekolah dulu hidup kita ini penuh persaingan ya. Entah bersaing untuk mendapatkan peringkat pertama di kelas, persaingan di lomba akademis […]
Mei 9, 2022

Pesona Mutiara Laut Selatan Indonesia

Penjaga Laut, sudah tahu kan ya kalau Indonesia ini ternyata punya banyak sekali mutiara? Iya, selain teman-teman sekelas kalian yang mungkin namanya Mutiara, Indonesia memang rumahnya […]
id_IDIndonesian